Cari Blog Ini

Rabu, 06 Juli 2011

AIR TERJUN TELENG SELO ONDO

Image and video hosting by TinyPic

****http://republikendonesa.blogspot.com/search/label/Wisata
%20Lokal%20Ngawi
Air terjun Teleng Selo Ondo terletak di Jogorogo Ngawi ,tepatnya di desa Ngrayudan.
Image and video hosting by TinyPic

****http://republikendonesa.blogspot.com/search/label/Wisata
%20Lokal%20Ngawi
Air terjun yang beraba di lereng utara gunung lawu ini menawarkan keindahan alam pegunungan,dan juga hutan pinus. Didukung pula dengan udara sejuk ( cenderung dingin ) dan suasana yang damai.suara gemericik air air terjun berpadu kontras dengan liukan aliran sungai , mampu memberikan suasana yang tak mampu di gambarkan dengan kata kata.

Image and video hosting by TinyPic

****http://republikendonesa.blogspot.com/search/label/Wisata
%20Lokal%20Ngawi
Image and video hosting by TinyPic

****http://republikendonesa.blogspot.com/search/label/Wisata
%20Lokal%20Ngawi
Keindahan air terjun teleng selo ondo akan semakin nyata bila di kunjungi pada waktu pagi,di waktu kabut pagi masih mengambang, yang akan menciptakan nuansa indah,seakan akan air terjun yang tak berdasar,dengan permukaan sugai yang tertutup kabut.di tambah dengan kondisi lingkungan yang masih alami air terjun teleng selo ondo mampu memberikan nuansa keindahan yang sempurna.
Image and video hosting by TinyPic

****http://republikendonesa.blogspot.com/search/label/Wisata
%20Lokal%20Ngawi
Di daerah Ngrayudan juga terdapat bumi perkemahan Selo Ondo,di sini terdapat tebing yang cukup terjal dan bisa digunakan untuk kegiatan outbound, seperti rock climbing, halang rintang dll. Hal ini di dukung oleh kondisi alam yang masih asri,hutan yang masih alami dan tebing tebing terjal.
Image and video hosting by TinyPic
****http://republikendonesa.blogspot.com/search/label/Wisata
%20Lokal%20Ngawi

4 komentar:

  1. sertakan link sumber gambar nya bro....
    http://republikendonesa.blogspot.com/search/label/Wisata%20Lokal%20Ngawi

    BalasHapus
  2. Ini ancer ancernya mana ya bro? Boleh tau donk. Waktu smp pernah camping di ngrayudan.. Tapi ngga tau air terjun keren ini. Thanks

    BalasHapus
  3. gan mau lihat keindahan ngrayudan lainnya di visitngrayudan.blogspot.com

    BalasHapus